Cara Replace File Wordpress pada Blog yang Error

Kasus: mas pingi scan blog dengan wordfence untuk menghilangkan mallware dan firus.  ketemu beberapa file yang terinjeksi mallware. namun setelah dhapus, justru blognya bermasalah karena file yang terhaspus kemungkinan file penting. selain itu mas pingi juga utak atik file manager. yang menyebabkan beberapa file hilang atau ter-edit. terjadilah error. sudah dihapus plugin dan theme nya tetap tidak bisa diperbaiki. blog error dan wp-admin tidak bisa masuk.

sokusinya adalah me-replace file wp baru ke domain bermasalah. berikut langkah-langkahnya:

1. add domain fiktif (terserah). berfungsi file wp domain fiktif nantinya dicopas ke domain yang bermasalah.
2. preventif! backup seluruh folder file wp dan database. dan copas kode wp-config.php. berfungsi untuk jaga-jaga kalau nanti file bermasalah. ini optional.
3. setelah backup file backup ditaruh di folder domain lain. mas pingi biasa taruh di domain fiktif.
4. hapus seluruh file folder domain bermasalah kecuali 2. yaitu folder wp-content dan file wp-config.php.
5. copas seluruh file folder domain fiktif ke domain bermasalah kecuali 2. yaitu folder wp-content dan file wp-config.php.
6. SELESAI.

Mas Pingi maspingi.blogspot.com 16.14 27/09/2021

0 Response to "Cara Replace File Wordpress pada Blog yang Error"

Posting Komentar